ya senangnya kali ini saya bisa berbagi dengan teman-teman semua, setelah cukup lama tidak pernah pos. kali ini saya akan berbagi ilmu yang telah saya dapatkan di sekolah. kali ini bukan tentang sript ataupun C++ ataupun gerbang logika yang membingunggkan. tapi tidak jauh dari dunia broadcasting atau MM. Materi ini saya dapatkqan di Semester 5 di SMK N 1 Cilacap.
ya sebelumnya apa kalian mengenal kata capture sebelumnya ? pasti sudah ada yang pernah dengar atau belum sebelum ini. Baiklah saya akan berbagi ilmu tentang Capture Video .
Capture adalah proses memindahkan hasil rekaman yang disimpan dalam kaset miniDV dari kamera kedalam komputer untuk dijadikan sebuah file dengan format digital (AVI).
Disebut sebagai Digitalized, karena proses yang merubah analog menjadi digital yang dikenal oleh komputer.
Software yang dapat digunakan untuk melakukan Capture Video :
Negara : USA, Jepang, Kanada, Meksiko, dan Korea
Frame rate : 29,97
Negara : Indonesia, Inggris, Australia, Eropa, dan Cina
Frame rate : 25
ya sebelumnya apa kalian mengenal kata capture sebelumnya ? pasti sudah ada yang pernah dengar atau belum sebelum ini. Baiklah saya akan berbagi ilmu tentang Capture Video .
Capture adalah proses memindahkan hasil rekaman yang disimpan dalam kaset miniDV dari kamera kedalam komputer untuk dijadikan sebuah file dengan format digital (AVI).
Disebut sebagai Digitalized, karena proses yang merubah analog menjadi digital yang dikenal oleh komputer.
Software yang dapat digunakan untuk melakukan Capture Video :
- Microsoft Movie Maker
- Pinacler
- Ulead
- Adobe Premier
Format Standar
- NTSC
Negara : USA, Jepang, Kanada, Meksiko, dan KoreaFrame rate : 29,97
- PAL
Negara : Indonesia, Inggris, Australia, Eropa, dan CinaFrame rate : 25
- SECAM
Negara : Prancis, Timur Tengah, dan Afrika.
Frame rate : 25
- Pixel adalah kumpulan kotak kecil yang berwarna
- Frame adalah yang terlihat dilayar
Resolusi adalah banyaknya jumlah pixel persatuan "inchi" layar tersebut oleh perbandingan pixel aspect ratio dan frame aspect ratio, sehingga kita sering melihat bentuk tampilan memanjang.
- Pixel aspect ratio : menjelaskan perbandingan lebar dengan tinggi dari sebuah pixel dalam sebuah gambar.
- Frame aspect ratio : menggambarkan perbandingan lebar dengan tinggi pada dimensi frame dari sebuah gambar.
hanya ini yang dapat saya berikan, maaf jika ada salah tulisan ataupun perkataan yang tidak sopan. tulisan ini saya pos dengan tujuan membantu teman teman tentang ilmu capter walaupun hanya secuil, saya harap bisa membantu kalian semua yang telah berkunjung. Terimakasih telah berkunjung :)
No comments:
Post a Comment